Posts

Showing posts from January, 2019

KISI KISI UAS PENGENALAN TEKNOLOGI INFORMASI

KISI KISI UAS PENGENALAN TEKNOLOGI INFORMASI Pengenalan Teknologi Informasi Dosen Pengampu : Septia Lutfi,S.Kom, M.Kom Oleh Maretta Iryanti 11180918/Akuntansi’18 1.     Apakah pengertian & peranan TI dalam kehidupan sehari-hari? Jawab : §   Pengertian : Segala bentuk teknologi yang diterapkan untuk memberikan dan mengirimkan informasi dalam bentuk digital. §    Peranan dalam kehidupan sehari-hari o     Pendidikan : untuk mencari materi kuliah, mengerjakan tugas, mencari penjelasan yang lebih dimengerti melalui internet o     Perkantoran : memudahkan bagian administrasi seperti mengetik surat,laporan keuangan dll. o     Komunikasi : mendekatkan yang jauh. Contoh video call,chatting,email. Saling bertukar informasi o     Hiburan : membuka musik atau video yang disukai di internet o     Perbankan : E-Banking sangat efisien waktu 2.    Apakah yang dimaksud Computer networks & tujuan  dibuat Computer Networks ? Jawab : network compute